Produk Kami

Produsen “BERAT BUAH” — Penyembuh & Penyubur Buah Sawit asli Jambi, karya anak bangsa.

BERAT BUAH

Penyembuh & Penyubur Buah Sawit adalah produk berkualitas yang diformulasikan untuk membantu memulihkan kesehatan tanaman kelapa sawit serta meningkatkan kesuburan dan hasil buah secara optimal.

Produk ini merupakan karya asli putra daerah Jambi dan hasil inovasi anak bangsa Indonesia, sebagai bentuk komitmen dalam mendukung penggunaan dan pengembangan produk dalam negeri. Dari bangsa, untuk bangsa, demi kemajuan bangsa.

Sebagai jaminan mutu, produk ini telah lolos uji laboratorium dari Pusat Penelitian Kelapa Sawit (PPKS) Unit Bogor, sehingga aman dan layak digunakan untuk mendukung produktivitas perkebunan kelapa sawit.

Spesifikasi Produk

Nama DagangBERAT BUAH
ProdusenPT. Sabar Subur Persada
Izin Produksi0109230022343
Jenis Unsur HaraMakro Mikro Majemuk
Bentuk FormulaTepung
WarnaAbu-Abu
Ukuran Kemasan5 Kg
Bahan KemasanPlastik
Kandungan Hara N 3.70% – S 6.01% – CaO 10.36% – MgO 6.55% – CaCO₃ 2.14%

6 Formulasi Utama & Manfaat

Menetralisir pH Tanah
Merangsang Hijau Daun
Meningkatkan Berat Buah
Percepat Pertumbuhan Bunga
Membuka Pelepah Sawit
Memperkuat Jaringan Akar
Scroll to Top